Langkah Mudah Menyimpan Halaman Internet Menjadi Format PDF Di Mozilla FireFox Android
Halo!! sobat Blogger
Pada kesempatan ini NextAmsky Akan berbagi tentang Browser Mozilla Firefox
Tapi kali ini bukan membahas keunggulan atau kekurangan browser FireFox
Melaikan Cara Menyimpan Halaman Internet Menjadi Format PDF Di Mozilla Android dengan beberapa langkah saja.
Baca juga" Cara menyimpan halaman di google Chrome "
Kalau bicara Mozilla FireFox mungkin sudah pada tahu.Browser ini juga banyak di gunakan di komputer PC.Kalau di Android Saya rasa
ini masih baru.
Fitur nya juga cukup lengkap hampir sama seperti yang ada di Komputer PC,tapi lebih identik dengan speedial.
"Baiklah"
Kita lanjut ketutorial menyimpan halaman ke format pdf
Artikel yang mungkin anda sukai:
Cara membuat notifikasi WhatsApp berbeda
Cara mendapatkan domain gratis
Pertama
Buka browser FireFox di android anda
Kalau belum ada, anda bisa mendownload nya di Play Store.
Kedua
Setelah muncul tampilan halaman utama nya"halaman ini berisi speedial yang sering anda kunjungi"
Top Sites
Bookmarks
History atau riwayat penelusuran
Anda masukan alamat url situs
Misalnya:nextamsky.blogspot.com
di alamat pencari
Atau anda bisa menggunakan mesin pencari google,tersedia juga tombol pencarian menggunakan suara
Ketiga
Setelah muncul halaman nextamsky.blogspot.com"sebagai contoh"
Klik menu yang berada di samping TAB
maka akan muncul tools
Keempat
Pilih Page
Di page ini lah akan muncul halaman untuk menyimpan halaman ke format pdf
Anda langsung klik Save as PDF
Tunggu hingga download selesai
dan halaman web anda sudah di simpan sebagai format pdf.
Demikianlah Langkah Mudah Menyimpan Halaman Internet Menjadi Format PDF Di Mozilla Firefox Android
Semoga bermanfa'at untuk anda dan mohon ma'af atas kurangan nya :)
Add your comment for: