-->

Cara Memasang Tema Blogspot / Blogger Melalui SmartPhone




Cara Memasang Tema Blogspot / Blogger Melalui SmartPhone

Terkadang kita ingin sekali mengganti tema bawaan blogspot.Namun tidak punya komputer untuk mengganti nya.
karena templet standar blogspot tidak penomenal,menarik,dan terlihat kaku.

Karena kemajuan teknologi masakini memberi
kemudahan bagi manusia.Termasuk dalam hal mengelola blog.
memang ada layanan blogging ponsel yang cukup populer NextWapBlog.Com dan BlogPonsel.Karena milik pribadi dan tergolong masih baru,atau pun banyak iklan.
tapi Pilihan Blogger.com / blogspot layanan blogging populer milik google tetap menjadi pilihan nomer satu ( 1 ).

Di zaman smartphone ini mengelola blog bisa
lebih mudah lagi,termasuk mengelola blog yang berflatform Blogger.com bisa di kelola sepenuhnya melalui Smartphone.
Karena para Doveloper android maupun ios menerbit kan aplikasi-aplikasi blogging untuk para pengguna Smartphone agar para blogger bisa ready standby setiap waktu untuk menerbitkan tulisan-tulisan berkualitas di mana saja,kapan saja,di manapum keberadaan nya termasuk dalam keadaan treveling.Anda bisa melalukan semua itu dengan mudah dan menyenangkan setiap waktu.

Hal apa saja yang ada bisa lakukan melalui smartphone dalam mengelola blog..??

A.) Memposting Artikel
B). Membalas Komentar
C). Mengedit Artikel
D). Melihat trafik kemajuan blog anda

Bahkan mengganti templet nya pun,bisa di lakukan dengan mudah.

kalau penasaran kali ini saya akan membahas nya pada postingan kali ini

Di bawah inilah tutotial selengkap nya
baca juga"Cara menyimpan halaman internet ke format PDF via firefox android"


Pertama
Siapkan templet blogger yang berformat XML dan browser Chrome atau Mozilla.
Untuk templet Anda bisa mendownload nya di beberapa situs penyedia templet gratis.

Seperti BTemplet dan madih banyak lagi
Anda juga bisa mendownload nya disini 


Kedua
Upload templet yang anda download tadi ke Google Drive
Setelah terupload
Buka Akun blogger anda.
Saya sarankan menggunakan browser FireFox
Karena lebih cepat dari browser Chrome

Setelah tebuka halaman blogger anda



Klik Tema"bila anda belum login anda masukan Email dan possword'


lalu klik tombol backup/restore"yabg berada di pojok atas"


Maka akan muncul Popup

klik tombol browser untuk mengupload tema


Pilih drive "maka akan muncul halaman drive anda"kemudian cari file templet yang berformat xml yang anda simpan di google drive tadi"Google Seo V2.xml"
Dan klik SELECT


Terakhir
Klik tombol Upload
jika berhasil,tema blogger anda langsung berubah.Jika muncul peringatan coba cek kembali templet nya mungkin templet nya sudah rusak


Demikianlah Cara Memasang Tema Blogspot / Blogger Melalui SmartPhone.Semoga bermanfa'at untuk anda :)





Cara Memasang Tema Blogspot / Blogger Melalui SmartPhone